Fimela.com, Jakarta Pancake blini adalah pancake tradisional dari Rusia dan Eropa Timur yang dibuat dari campuran tepung, telur, susu, dan sedikit garam. Pancake ini dibuat tipis dan bisa dilipat, disajikan dengan berbagai toping baik manis maupun asin. Jika tertarik mencobanya di rumah. Ini dia resepnya.
Bahan-bahan:
- 500 ml susu cair
- 200 gram tepung terigu
- 3 butir telur
- 2 sdm gula pasir
- 1 sdm mentega leleh
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt baking soda
- 1/2 sdt air jeruk nipis/lemon