- Panaskan air mendidih kemudian buat untuk merendam ikan asin. Cara ini akan bantu mengurangi asin berlebih pada ikan dan memungkinkan bakteri serta kuman di dalam ikan mati. Angkat dan tiriskan ikan asin.
- Sipakan semua bumbu untuk sambal, goreng hingga layu kecuali garan, gula merah dan penyedap masakan.
- Goreng ikan asin hingga matang dan dengan tingkat kekeringan sesuai selera.
- Haluskan bumbu, tambahkan garam, penyedap dan gula merah secukupnya.
- Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu halus hingga harum.
- Masukkan ikan asin yang telah digoreng, aduk rata bersama bumbu.
- Koreksi rasa, masak secukupnya dengan api kecil. Angkat dan sajikan.
Resep yang sangat mudah bukan? Selamat mencoba resep ini dan semoga keluarga di rumah menyukainya.